Slide

BERITA UTAMA

Rektor Lantik Pejabat Dilingkungan UNJA

MENDALO,- Rektor Universitas Jambi (UNJA) melantik Direktur, Wakil Direktur Program Pascasarjana, Dekan Fakultas Peternakan dan Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kerjasama FKIK Universitas Jambi di ruang Senat Gedung Rektorat Lantai III UNJA Mendalo pada Kamis (6/2/25). Rektor Universitas Jambi melantik Dekan Fakultas Peternakan, Prof. Dr. Ir. Hj Nurhayati, M.Sc., sebagai...

FKIP UNJA Terima Kunjungan Sekolah Madrasah Aliyah Pondok Pesantrean Satu Qur’an

MENDALO,- Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Jambi (UNJA) mendapat kunjungan dari Sekolah Madrasah Aliyah Pondok Pesantrean Satu Qur'an dalam rangka bersillahturahmi dan mendapatkan informasi tentang penerimaan mahasiswa baru dan beasiswa di Universitas Jambi tahun 2025, rombongan santri beserta kepala sekolah disambut oleh Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan dan Alumni...

UNJA Sosialisasikan SNPMB ke Siswa SMA/Sederajat Se-Kota Jambi dan Muaro Jambi

Mendalo,- Universitas Jambi (UNJA) menggelar sosialisasi terkait Sistem Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) 2025 pada Rabu, (5/2/2025) di Ruang Senat UNJA Mendalo. Kegiatan ini dihadiri oleh Ketua Lembaga Penjaminan Mutu dan Pengembangan Pembelajaran (LPMPP) UNJA, Prof. Dr. Sunarti, S.P., M.P., Ketua Unit Penunjang Akademik Teknologi Informasi dan Komunikasi (UPATIK), Pradita...

Rumah Amal Assalam UNJA Salurkan Beasiswa UKT kepada 33 Mahasiswa Kurang Mampu

Mendalo - Rumah Amal Assalam Universitas Jambi (UNJA) menunjukkan kepeduliannya terhadap mahasiswa UNJA yang kurang mampu dengan memberikan beasiswa kepada 33 orang mahasiswa UNJA pada semester Genap 2024/2025 dalam bentuk pembayaran Uang Kuliah Tunggal (UKT) Mahasiswa. Direktur Rumah Amal Assalam, Prof. Dr. Supian, S.Ag., M.Ag., menyampaikan 33 mahasiswa UNJA yang...

Seminar Pembukaan Seleksi Beasiswa LPDP Tahap 1 di Universitas Jambi

MENDALO,- Dalam rangka meningkatkan pengenalan dan pemahaman mengenai kebijakan beasiswa LPDP tahun 2025, Universitas Jambi bersama Kementerian Keuangan melalui Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) Tahap 1 kepada dosen, mahasiswa, serta masyarakat umum yang ada di Jambi mengadakan kegiatan “Seminar Pembukaan Seleksi Beasiswa Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) Tahap I Tahun...

Awal Tahun 2025, UNJA Siap Kukuhkan 11 Guru Besar, Siapa Saja?

MENDALO,– Universitas Jambi (UNJA) akan mengukuhkan 11 Guru Besar baru. Pengukuhan akan diadakan pada tanggal (18/2/2025 dan 19/2/2025) bertempat di Gedung Balairung Pinang Masak UNJA Mendalo. Pengukuhan 11 Guru Besar yang berasal dari lima Fakultas yaitu 3 Guru Besar yang berasal dari Fakultas Hukum, 1 Guru Besar Fakultas Keguruan dan...

PEJABAT PENGELOLA INFORMASI DAN DOKUMENTASI (PPID) UNIVERSITAS JAMBI
0
Program Studi
0
Fakultas

UNJA DALAM ANGKA

0
Doktor
0
Guru Besar
0
Dosen
0
Mahasiswa
KOLOM OPINI
PAMIT

Desember ini adalah akhir dari pengabdian saya menjalankan tugas sebagai Koordinator Pusat Dokumentasi dan Informasi Publik (HUMAS) UNJA. Setelah hampir tiga tahun bertugas atau lebih tepatnya belajar, setelah ini saya […]

Read More

PODCAST UNJA