Category: kegiatan

Final Lomba Voli Dies Natalis UNJA, Tim BUPK Putri dan Tim Mahasiswa FKIK Putra Raih Juara 1
MENDALO,- Dalam rangka memeriahkan Dies natalis Universitas Jambi (UNJA) yang ke-60, UNJA mengadakan beberapa rangkaian kegiatan diantaranya adalah pertandingan Bola Voli kategori Dosen dan Tendik perwakilan Unit yang ada di UNJA serta mahasiswa antar fakultas. Perlombaan Bola Voli Putri setelah melaksanakan babak final, Tim BUPK berhasil mendapatkan juara 1, pertandingan final tersebut diadakan pada Kamis […]

Jalan Sehat Sivitas UNJA Semarakkan Bulan Merdeka Belajar
MENDALO,- Universitas Jambi (UNJA) melaksanakan kegiatan Jalan Sehat dalam rangka menyemarakkan Bulan Merdeka Belajar Tahun 2023. Berlangsung pada Minggu (14/5/2023) di Lapangan Upacara UNJA Mendalo. Acara pembukaan dibuka oleh Rektor UNJA, Prof. Drs. H. Sutrisno, M.Sc., Ph.D., dan dihadiri Ketua Senat UNJA, Prof. Dr. Syamsurijal Tan, S.E., M.A., Wakil Rektor Bidang Akademik, Prof. Dr. Drs. […]
Komunitas Internasional mengajak Anda!
Untuk lebih mengintegrasikan kreativitas dan kepemimpinan Mahasiswa UNJA ke dalam Keunggulan Internasional, kami mahasiswa internasional pertama yang telah memprakarsai Students’ International Council (SIC). Tujuan utamanya adalah untuk menumbuhkan lingkungan belajar multi-budaya yang akan tertanam dalam DNA kita. SIC masih tergolong baru di UNJA tetapi mereka sudah berada di separuh perjalanan yang mengasyikkan dan menantang. Jika […]





Preparing Life After College
Halo, Sobat Melek! Jangan lewatin sesi Webinar Preparing Life After College bersama @lokalate ! Sabtu, 18 September 2021 Pukul 09:00-12:00 WIB Dapatkan pengalaman belajar langsung dari professional bersama @irvandiassaanjaya dan @listyanina dengan tema “Optimize Your CV and LinkedIn Profile”. Jangan lupa upload CV dan profil linkedin kamu supaya direview oleh narasumber langsung. Dapatkan juga E-certificate, […]

PEKAN OLAH RAGA DAN SENI MAHASISWA, PELAJAR, DAN TARUNA 2021
PELAKSANAAN 1. CABANG KEGIATAN OLAHRAGA, SENI DAN AKADEMIK YANG DILAKSANAKAN a. Olahraga : 1) Virtual Run; 2) E-Sport. b. Akademik : 1) Lomba Essay Tingkat Internasional; 2) English Competition Tingkat Internasional dan Nasional. c. Seni : 1) Poster Contest; 2) Short Movie Contest; 3) Art Festival. d. Kegiatan Tambahan : 1) Web Seminar. WAKTU KEGIATAN […]